Lafadz Lailahaillallah Muhammadarrasulullah Dan Artinya

Assalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.


Pada sore hari ini saya mau tanya Pak. Bagaimana tulisan arab lafadz lailahaillallah muhammadarrasulullah dan artinya? Mohon maaf karena saya masih awam tentang ilmu agama sehingga perlu saya menanyakan hal ini. Terima kasih sebelumnya atas penjelasan yang diberikan.


Jawab:


Wassalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.


Setiap muslim tentu sangat penting untuk mengetahui kalimat tersebut. Mengenai tulisan arabnya adalah:

lailahaillallah muhammadarrasulullah dan artinya

Sedangkan untuk artinya ialah tidak ada Tuhan kecuali Allah dan aku bersaksi bahwa Nabi Muhammad itu adalah Rasul (utusan) Allah. Dengan kita telah mengetahui tulisan arabnya dengan baik maka kita akan begitu paham kala ingin membaca dan juga menuliskannya nanti.


Mengetahui artinya juga sama pentingnya dengan pengetahuan tentang tulisan arabnya. Arti dari kalimat yang Anda tanyakan ini amatlah penting karena termasuk dari kalimat syahadat dalam Islam. Sebuah persaksian bahwasannya tidak ada Tuhan yang berhak untuk disembah melainkan Allah subhanahu wa ta'ala. Kemudian dalam kalimat tersebut juga disebutkan adanya persaksian bahwa Nabi Muhammad shallahu 'alaihi wa sallam itu adalah rasul atau utusan Allah subhanahu wa ta'ala. Saya kira demikian penjelasan yang bisa disampaikan. Semoga bermanfaat, wallahu a'lam.

Share on Facebook
Share on Twitter
Tags :

Related : Lafadz Lailahaillallah Muhammadarrasulullah Dan Artinya

  • Barakallahu Fiikum Tulisan Arab Dan ArtinyaAssalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.Ini saya mau tanya Pak. Saya melihat ada teman yang menulis di hpnya barakallahu fiikum kepada saya. Dalam kesempatan yang ...
  • Tulisan Arab PalestinaAssalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.Pak, ini saya mau bertanya lagi. Bagaimana sih tulisan arab Palestina itu? Saya ingin tahu tulisannya karena baru-baru ini ...
  • Tanya Nasab Nabi Muhammad SAWAssalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.Pak saya mau tanya terkait nasab dari Nabi Muhammad SAW. Di lagu-lagu atau syair itu saya hanya dengar nasab Rasulullah SA ...
  • Asbahna Wa Asbahal Mulku Lillah Tulisan Arab Dan ArtinyaAssalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.Ada yang akan saya tanyakan pada hari ini kepada Bapak. Ini saya mau tanya bagaimana sih tulisan arab dari lafadz asbahna ...
  • Tulisan Arab Tahayya dan ArtinyaAssalaamu'alaikum warahmatullaahi wabarakaatuh.Beberapa hari ini sedang diadakan lomba sepak bola paling sepaktakuler di dunia. Piala dunia 2022 namanya. Diadakan di neg ...

0 comments:

Posting Komentar